Tag Archives: memories in Bali

KENANGAN TAK TERLUPAKAN DI BANDARA

By | January 9, 2018

Pernahkah kalian berlari-lari di Bandara ala-ala film, drama atau semacamnya?   Aku pernah. 😐  Jadi, begini ceritanya. 2 jam sebelum keberangkatan pesawat, aku sudah sampai di Bandara Ngurai Rai bersama Erik Andika. Namun, aku tak langsung masuk gerbang keberangkatan untuk check in, karena ada seseorang yang harus kutunggu. Namanya Faiz Afano. Adik tingkat yang telah bersedia menampungku di… Read More »