Tag Archives: happiness

Memaknai Ulang Kebahagiaan

By | March 31, 2023

Beberapa hari lalu, tepatnya 20 Maret 2023 diperingati sebagai Hari Bahagia Sedunia. Koran Harian Kompas ikut merayakannya dengan membahas makna kebahagiaan dari berbagai sudut pandang. Ada kebahagiaan versi masyarakat Baduy, anak muda, lansia, masyarakat kota dan desa. Pun ada pula versi kebahagiaan dari negara Finlandia, negara paling bahagia sedunia selama 5 tahun berturut-turut. Makna kebahagiaan yang berbeda-beda Bahasan… Read More »

Berkorban? Aku Sih NO!

By | March 10, 2020

One of the things that people hate among the comments their parents often make is, “I gave up and sacrificed everything for you.” Pernah mendengar kalimat tersebut keluar dari mulut kedua orang tuamu? Aku pernah, tapi bukan pada keadaan mereka terpojok, kemudian mengucapkannya dengan lantang. Bukan. Mereka mengucapkannya dengan pelan, tulus, dan sungguh-sungguh, agar nantinya aku tidak perlu… Read More »

BAHAGIA DENGAN CARA MASING-MASING

By | January 6, 2019

Tidak semua orang suka bepergian. Tidak semua orang bahagia jika bepergian/berlibur terus-menerus. Aku sadar sekali bahwa setiap manusia memiliki kesukaan dan kebahagiaan masing-masing, tapi aku merasa aneh terhadap orang yang tidak suka bepergian. Bukankah bepergian itu asyik sekali? Aneh kan jika ada orang yang tidak suka bepergian?  Sampai suatu ketika aku bertemu dengan teman-teman baru di Kerinci, yang… Read More »

SAHABAT SMA PERTAMAKU

By | March 8, 2018

Tubuhnya tinggi. Wajahnya teduh, menandakan bahwa dia orang baik, sepertiku. Suaranya merdu, layaknya seorang penyiar radio, beda denganku. Aku ingat pertemuan pertamaku dengan dia. Aku termasuk pendaftar golongan pertama kala itu. Mamiku, seorang wanita yang ramah memperkenalkanku ke banyak orang yang sekiranya nanti bakal satu SMA denganku, berharap bahwa anak yang ditinggalkannya di Pesantren mendapatkan seorang teman di… Read More »